Sugeng Rawuh Wonten Blog-ipun Piyantun Ndeso nanging Radi Cerdas............

Sunday, July 8, 2012

Materi Fun Outbond : Tupai dan Pohon


Materi ini bertujuan :

-     Melatih konsentrasi dan berfikir cepat.


Penggunaan alat :

-     Tidak ada.


Pelaksanaan :

1.  Peserta dibagi dalam beberapa kelompok, masing-masing kelompok beranggotakan tiga orang peserta.

2.  Kemudian dua peserta berperan menjadi pohon dengan cara berpegangan tangan, dan satu peserta yang lain menjadi tupai dengan cara berjongkok dan berlindung dibawah pohon.

3.   Selanjutnya, pemandu memberikan instruksi berupa “petir”, “topan”, dan “banjir”.

4. Jika “petir”, maka si tupai harus berpindah ke pohon yang lain untuk mencari perlindungan. Jika “topan”, maka pohon yang berpindah mencari tupai, dan jika”banjir”, keduanya harus berpindah mencari pasangan masing-masing, sehingga membentuk formasi pohon dan tupai kembali.

5.   Peserta dapat bergiliran dalam memerankan tupai dan pohon.


Dipersembahkan oleh :

OASE” Nganjuk Fun Outbond Provider
Jl. Wilis 1 B / No.9, Ganung Kidul, Nganjuk, Jawa Timur, Indonesia.

No comments:

Post a Comment