Untuk
3 Porsi
Bahan Bola Kambing :
350
gram daging kambing, di cincang halus
1
butir telor ayam, dikocok
1
sendok makan seledri cincang
¼
buah bawang bombay, di cincang
½
sendok teh merica bubuk
Garam
secukupnya
1
liter air
Bahan Sop :
¼
buah bawang bombay, di cincang halus
150
gram kacang tanah kupas, panggang dalam oven hingga kering
½
sendok teh merica bubuk
1
sendok teh gula pasir
½
sendok teh kayu manis bubuk
¼
sendok teh kunyit bubuk
Garam
secukupnya
100
gram bihun, direbus dan ditiriskan
2
sendok makan minyak goreng
Cara Membuat :
1. Bola kambing : Campur semua bahan kecuai air
hingga tercampur rata dan bentuk bulat-bulat.
2. Didihkan air, masukkan bola daging dan masak
hingga matang, angkat dan tiriskan kemudian sisihkan.
3. Sop : Panaskan minyak, tumis bawang bombay
hingga harum. Masukkan kacang tanah, merica bubuk, gula, kayu manis bubuk,
kunyit bubuk dan garam. Aduklah hingga merata.
4. Tambahkan bola daging, tumis hingga berubah
warna. Tuangkan kaldu perebus daging dan masak hingga mendidih. Tambahkan bihun
dan masaklah sebentar. Angkat dan sajikan.
Didapat
dari berbagai sumber……
No comments:
Post a Comment